Mobil Matic Boros Bensin

Mobil matic boros bensin?, Cakramotor11.com – Bisa jadi ya sobat, tapi semua itu bergantung pada cara dan gaya berkendara Anda. Penggunaan kendaraan memang umumnya digunakan di kota besar, termasuk di Jakarta, karena kemudahan penggunaan, mobil jenis matic jadi pilihan terbaik.

Ada mitos kalau mobil matik lebih boros dibandingkan mobil manual. Benarkah mobil bertransmisi boros untuk digunakan sehari-hari?

Mobil bertransmisi matic boros bensin itu bisa disiasati dengan tips mengemudinya, pada mobil ini bisa dibuat gaya mengemudi mobil yang irit bahan bakar. Sebetulnya kenapa mobil itu bisa boros bensinnya, tentu karena penggunaan gaya berkendara ugal-ugalan, macet yang tak kunjung terurai dan lain sebagainya. Jika sudah bertemu jalanan macet berjam-jam, ada dua efek negatif yang Anda dapatkan, pertama borosnya bensin mobil ini Anda, kedua adalah tarikan mobil jenis matic Anda jadi lebih berat.

Gaya Mengemudi Mobil Yang Irit Bahan Bakar:

Mobil transmisi matic punya dua pedal yang mudah sekali dikenali dan digunakan, beberapa cara mudah ini bisa di siasati untuk menjaga agar mobil transmisi matic Anda tidak boros atau irit bahan bakar.

  • Pertahankan putaran mesin tetap stabil.

Mobil transmisi matic boros bensin bisa disiasati dengan cara ini sobat, menginjak gas mobil dengan stabil dan menjaga pada rotasi per menit speedometer. Rotasi per menit (RPM) bisa menunjukkan beratnya mesin mobil transmisi matic Anda bekerja. RPM dibuat naik turun, atau dibuat lebih tinggi dengan gaya berkendara ugal-ugalan, jelas mobil ini boros bensinnya.

 

Mobil Matic Boros Bensin

Dengan Anda mempertahankan RPM 2.000-2.500 ketika membawa mobil secara santai, akan membuat mobil tidak boros bensinnya. Perlu sobat ketahui nih bahwa RPM matic itu lebih untuk dijaga secara konstan, karena mobil transmisi manual cenderung tidak stabil. Tapi, kalau ingin lebih berpacu, dan tetap lebih hemat bahan bakarnya, Anda bisa menjaga kecepatan RPM tidak lebih dari 3.000 RPM.

  • Netralkan transmisi dalam kondisi berhenti lama dalam macet.

Di Jakarta terbilang banyak sobat dengan detik lampu merah yang bikin darah naik, eits sabar, untuk siasatin mobil ini boros bensin saat macet, Anda bisa netralkan transmisi. Dengan menetralkan transmisi matic Anda, Anda bisa menghemat bahan bakar mobil.

  • Cek muatan sebelum bepergian.

Mobil Matic Boros Bensin

Klasik sih sobat, tapi kalau Anda ingin mobil jenis matic irit, tapi bawa barang dengan beban berat terus, ini malah bikin mobil matic boros bensin loh. Disarankan membawa barang atau beban tidak terlalu banyak, ditambah jangan menambah akesoris yang tidak penting yang bisa berpengaruh pada menambahnya berat mobil Anda.

Tidak semua mobil matic boros bensin, semua bergantung pada beberapa faktor yang sudah kami bahas. Tetap ikuti semua tips-tips terbaru dari Cakra Motor 11, beli Oli dan Aki mobil yang aman dan dijamin asli cuma di Cakra Motor 11 di Tokopedia.

Artikel Terbaru

Kemitraan Bengkel

Artikel Terkait