Mencegah Sludge Oli Mesin Mobil

Mencegah Sludge Oli Mesin Mobil

cakramotor11.com/blog/blog/ – Banyak cara berkendara dan juga cara perawatan mobil, namun tetap satu tujuan yang perlu disamakan, yaitu menjaga umur mobil lebih panjang. Namun, begini sobat kadang ada hal yang tidak bisa kita prediksi, mungkin karena kesibukan yang padat, sehingga lalai dalam perawatan mobil.

Mengganti oli itu wajib hukumnya ya sobat, ganti oli mesin membuat rotasi penggerak kuda pacu kita semakin sehat. Ganti oli mesin dengan oli baru yang original di bengkel oli mobil terdekat seperti di wilayah Jakarta dan sekitarnya.

Sehingga dalam satu saat mesin mobil Anda mengalami sludge, nah sludge ini merupakan kotoran yang mengendap dari oli mesin mobil kita. Kita akan membahas cara mencegah sludge oli mesin mobil. Hal ini tentu tidak di inginkan bagi Anda ataupun saya yang menulis, karena slude oli mesin mobil ini akan mengganggu aliran oli mesin dan juga pelumasan yang ada.

Kita cek dulu yuk beberapa penyebab mesin mobil kita mengalami sludge.

  • Melewatkan Ganti Oli.

cegah sludge oli mesin

Seperti tadi yang sudah disebutkan di awal, karena kepadatan pekerjaan banyak dari si pemilik kendaraan sengaja menunda penggantian oli mobilnya. Kita harus tahu, kalau oli mesin mobil itu bisa mengalami penurunan kualitas atau performa dan akan menyebabkan sludge. Tentu hal ini tidak akan terjadi jika interval atau jangka waktu penggantian oli mesin mobil diperhatikan dengan baik.

 >> Baca Juga : Pentingnya Perawatan Filter Oli Mobil Beserta Reviewnya

  • Oli Yang Digunakan Kurang Bagus.

Di Indonesia banyak sekali pabrikan oli mesin mobil yang bersaing, artinya merka memang menjadikan Indonesia sebagai pasar potensial. Dengan begitu mereka bersaing merebutkan pelanggan, nah tidak sedikit masyarakat dan pecinta otomotif di tanah air tidak paham akan spesifikasi mesin mobilnya dan mana oli yang cocok untuk mesin mobilnya.

Pada saat ini banyak oli mesin mobil yang memiliki bahan dasar full sintentis, tetapi jika sobat Cakra Motor 11 direkomendasikan pabrikan mobil menggunakan full sinstetis malah menggunakan oli mineral, sudah bisa dipastikan hal ini akan memancing adanya sludge.

Tidak hanya itu oli palsu juga banyak beredar di pasaran, kami pastikan, ketika Anda membeli di Cakra Motor 11, semua olinya adalah oli mobil ASLI. Anda juga bisa membedakan dan memahami cara mengetahui oli palsu dan asli dalam artikel ini.

  • Sengaja Menambah Zat Aditif.

cara cegah sludge oli mesin

Admin pun tidak tahu apa motif yang biasanya di inginkan, tetapi banyak banget nih dari pemilik mobil sengaja menambahkan zat aditif ke oli mesinnya. Mungkin si pemilik mobil ingin meningkatkan kualitas oli mesinnya dalam melumasi semua mesin dan dengan harapan melakukan penggantian lebih lama.

Namun, kita perlu tahu ya sobat, dalam oli mesin mobil itu juga sudah ada zat aditifnya, dan sudah di ukur dengan baik dan proporsional. Jika kita menambahkan zat aditifnya pada oli mesin mobil kita, ini akan tidak membuat kandungan dalam oli menjadi seimbang, dan akan menyebabkan sludge.

Kesimpulan:

Jadi, sobat sudah tahu kan, apa yang harus dilakukan agar tidak terjadi sludge pada mesin mobil? Bagikan artikel ini sebanyak-banyaknya agar semakin banyak pemilik mobil teredukasi. Memang sesekali menguras oli mesin mobil kita dengan engine flush jadi salah satu yang perlu dilakukan dengan rutin.

Segera ganti oli mobil Anda di bengkel oli mobil terdekat di rumah Anda, untuk wilayah-wilayah Cakra Motor 11 tersebar di alamat-alamat berikut.

Review Toko Oli dan Aki Mobil Terbaik di Jakarta 

Berikut alamat bengkel resmi Cakra Motor 11 yang tersebar di Jakarta dan sekitarnya:

  • Cakra Motor 11 Jakarta Barat

Untuk lokasinya berada di Jl. Taman Surya Boulevard No. 3, RT. 13 / RW. 03, Pegadungan, Kecamatan Kalideres, Kota Jakarta Barat, DKI Jakarta 11830, nomor telepon/WhatsApp 087877708891.

  • Cakra Motor 11 Jakarta Kota

Untuk lokasinya berada di Jl. Ratu Kemuning No.26, RT. 09 / RW.13, Kecamatan Kebon Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11520, nomor telepon/WhatsApp 087877708892.

  • Cakra Motor 11 Jakarta Selatan

Untuk lokasinya berada di Jl. Sultan Hasanudin Blok B Nomor 9, RT. 03 / RW. 01, Melawai, Kecamatan Kebayoran Baru, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12160, nomor telepon/WhatsApp 087877708893.

  • Cakra Motor 11 Cinere, Depok

Untuk lokasinya berada di Pasar Segar Ruko AutoPart Blok ROA No.3, RT 01,RW 08, Kecamatan Cinere, Kota Depok, Jawa Barat 16514, nomor telepon/WhatsApp 087777796335.

  • Cakra Motor 11 Gading Serpong, Tangerang

Untuk lokasinya berada di Jl. Raya Kelapa Puan Blok AD14 no 16&17, Pakulonan Bar., Kec. Klp. Dua, Tangerang, Banten 15810, nomor telepon/WhatsApp 087777796334.

  • Cakra Motor 11 ITC Fatmawati, Jakarta Selatan

Untuk lokasinya berada di Ruko ITC Fatmawati (Sebelah MOR) Blok B1 No 6 Cipete Utara – Kebayoran Baru – Jakarta Selatan, nomer telepon/whatsapp 0878-7770-8893

Bagi yang berada di luar Jabodetabek Anda dapat mengunjunginya di Tokopedia Official Store Cakra Motor 11 (https://www.tokopedia.com/cakramotor11). Barang yang dijual 100%  pasti original, selalu ready stock, dan gratis ongkos kirim ke seluruh Indonesia.

Jadi percayakan segala keperluan mobil Anda pada Cakra Motor 11. Bila Anda ragu, Anda bisa menghubungi Cakra Motor 11 di nomor WhatsApp 081912857711 untuk menanyakan produk atau berkonsultasi tentang keluhan kendaraan Anda.

Artikel Terbaru

Artikel Terkait